15
Jun 2023
0
Lokakarya 5 Calon Guru Penggerak Angkatan 7 Kota Semarang Semakin Berkualitas Dan Berbobot
Virus-virus para guru penggerak sudah mulai disebarkan dan diimbaskan kepada rekan sejawat, murid serta lingkup sekolah dan sekitarnya. Nilai-nilai sebagai guru penggerak sudah mulai Nampak dan filosophi Ki Hajar Dewantara sudah mulai diimplementasikan di unit kerja masing-masing, dan kegiatan para calon guru penggerak untuk merefleksikan secara jujur dan bermakna sudah merupakan menu wajib dan juga budaya yang patut kita imbaskan...
Komentar Pengunjung